Posts

Showing posts from January, 2009

SMADAV - Antivirus Ampuh dan Cepat

Image
Belakangan hari ini di kerjaan dituntut untuk saling bertukar data sesama rekan kerja dengan menggunakan Flash Disk, saking banyaknya data yang harus dibagi bagi akhirnya harus saling bertukar banyak flash disk. Parahnya... ada beberapa rekan yang masih senang mengkoleksi virus.... aaarrrgghhhh... Dengan sangat terpaksa flash disk ku juga ter infeksi... dan parahnya juga virusnya ada yang berasal dari jaman lama yang sudah berevolusi menjadi lebih ganas... alias sebarannya lebih mudah... lebih mudah menginfeksi... akhirnya... dengan sangat terpaksa pula... harddisk komputer juga terinfeksi dengan sukses.... aaaarrrgggghhhh.... Sebenarnya antivirus yang sudah diberikan standar sudah cukup baik... dia berhasil melokalisir file file yang terkena virus... tetapi sayangnya belum berhasil menghapus virus itu dari system... alhasil kita jadi malah terganggu atas kerja antivirus yang sibuk melokalisir virusnya.... sebentar sebentar keluar warning alert nya yang memberitahu bahwa ada virus berk...

Tahun Istimewa - Apa Ritual diri anda ?

tahun 2009 ini... menurut saya istimewa... setidaknya begitu menurut pemikiran saya... he he he... maksa yah... alasannya sederhana ajah... begini... ada beberapa hal yang menarik antara lain : 1. akhir tahun 2008 pergantian tahun masehi ke tahun 2009... perubahan angka 8 ke 9 yang menurut beberapa orang angka 8 dan 9 merupakan angka favorit... 2. di dekat pergantian tahun masehi 2008 juga ada pergantian tahun Hijriyah dari 1429H ke 1430H... 3. sekitar 20 hari lagi setelah pergantian tahun masehi di 2009 juga pergantian tahun imlek dari 2559 ke 2560... ya betul... serba tahun baru rupanya... apa artinya ?....  halah... nanya lagi... masih bingung euy... mungkin ini akan dapat banyak memberikan arti dan makna bagi banyak orang... dan yang pasti berarti yang berbeda bagi beberapa orang... tapi yang pasti bagi kebanyakan orang, tahun baru adalah merupakan : 1. harapan baru di tahun yang baru 2. perubahan baru meninggalkan hal yang tidak baik di tahun yang lama 3. janji diri di tahun yang ...